Reproduksi dan Resistensi: Neoliberalisasi Pendidikan Tinggi di Indonesia yang Terdigitalisasi

Dalam sistem pendidikan tinggi yang mengalami neoliberalisasi, mahasiswa adalah sumber pendapatan utama yang menanggung dampak atas kemandirian institusi dengan membayar UKT yang mahal