Fasisme adalah ideologi totaliter yang mengutamakan negara di atas individu dan menekankan nasionalisme ekstrem. Fasisme dalam pemerintahan biasanya memanfaatkan militer untuk menekan dan menyakiti rakyatnya sendiri.
Fasisme muncul karena pemerintah yang tidak mau dikritik
Salah satu contoh fasisme yang penting adalah pemerintahan negara Jerman di bawah Partai Nazi dan Adolf Hitler. Partai Nazi berhasil menguasai Jerman melalui propaganda yang dilakukan dengan sistematis. Hitler dan Partai Nazi pada saat itu memberikan kesan bahwa kritik terhadap pemerintah merupakan kesalahpahaman dan apa yang dilakukan pemerintahannya selalu benar.
Fasisme juga cenderung memanfaatkan dan didukung oleh orang-orang berpengetahuan, seperti ilmuwan.
Oleh: Tim Anotasi
© 2024 Anotasi. Dibuat dengan hati dan puluhan gelas kopi.
Adding {{itemName}} to cart
Added {{itemName}} to cart