Kasus-kasus Kekerasan terhadap Anak: Gejala Dari Sistem Perlindungan Anak yang Masih Semrawut
Kasus kekerasan anak terus terjadi, kegagalan perlindungan terhadap anak seringkali terjadi karena kita lupa bahwa isu anak multidisiplin dan sistemik.