Ilmu Sosial untuk Semua

    Opini

    July 18, 2020

    Matinya Cendekiawan Kampus

    Kaum terpelajar menjadi anak tiri dengan berbagai macam tekanan yang lahir dari struktur opresif negara. Negeri ini lahir dari rahim kaum terpelajar. Namun, negeri ini seperti dibesarkan oleh kultur kekerasan yang sangat kuat dan cendekiawan dicurigai sebagai kelompok yang akan merubah status quo kekuasaan. Apakah memang negeri ini bukan tempat yang nyaman bagi para kaum terpelajar?
    July 4, 2020

    Melihat Kota dalam Gelembung Kenormalan Baru

    Pandemi telah membuat banyak aspek dalam kehidupan kita berubah, dan slogan new normal jadi salah satu cara untuk berdamai dengan perubahan tersebut. Yang jadi persoalan: bisakah kita berdamai setelah melihat fakta bahwa kasus positif Covid-19 di Indonesia masih belum memperlihatkan tanda-tanda bakal mereda?
    June 22, 2020

    Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) dan Problematika Mahasiswa Kependidikan

    Bagi seorang guru atau pemerhati pendidikan tentu tidak asing dengan istilah Rencana Pelaksanaan Pembelajaran atau RPP. RPP yang dalam penyusunannya menyita banyak waktu dan menghasilkan berlembar-lembar kertas selalu menjadi perbincangan di antara praktisi pendidikan termasuk kami mahasiswa kependidikan.
    June 20, 2020

    Krisis Diri Berkuliah di Luar Negeri

    Penting untuk mempertimbangkan dengan matang bekal dan tujuan ke luar negeri. Saat kita jauh dari orang tua dan orang sekitar, prinsip diri berperan penting dalam menghadapi masa adaptasi. Masa krisis diri beradaptasi kuliah di luar negeri tidak pernah mudah, kita pasti akan merasakan pahit dan sulitnya.
    June 20, 2020

    Sendu Biru “Baby Blues”: Lantunan lagu blues yang paling dihindari seorang Ibu

    Seringkali perhatian seorang ibu dianggap sebagai hal yang sangat wajar. Perhatian seorang ibu umumnya dianggap sebagai ‘kodrat’. Semua kasih sayang ibu bukanlah suatu hal yang pantas dipertanyakan, melainkan suatu kewajiban. Hal ini yang secara perlahan membentuk pemikiran dan konstruksi sosial terhadap tanggung jawab seorang ibu.