Ilmu Sosial untuk Semua

    Edisi #5

    May 25, 2019

    Mengapa Kita Tak Bisa Jadi Pemilih yang Rasional

    Meskipun dalam teori politik dan demokrasi seorang warga negara sering digambarkan sebagai manusia rasional, pada kenyataannya dalam kehidupan sehari-hari kita sering dikuasai emosi. Memikirkan kembali Pemilu 2019 yang baru saja lewat, di Catatan Pinggir kali ini, Laila Achmad membahas mengenai sulitnya menjadi seorang pemilih rasional.
    May 25, 2019

    Pengaplikasian Trias Politika di Indonesia

    Banyak pertanyaan di masyarakat awam ketika harus masuk ke TPS pada Pemilu 2019 lalu, mengapa ada banyak surat suara yang harus dicoblos? Kenapa kita harus memilih DPR, DPD, Presiden, dan sebagainya? Apa beda fungsi tiap lembaga ini? Dalam artikel ini, semua akan dibahas sebagai bagian dari Trias Politika di Indonesia.
    May 25, 2019

    Membayangkan Demokrasi di Indonesia: Trauma Kolektif dan Toleransi

    Lirik lagu Mars Pemilu 2019 mencerminkan semangat demokrasi modern Indonesia dengan lugas hanya dalam sembilan baris singkat. Lagu ini menggarisbawahi pentingnya hak pilih rakyat bagi keberlangsungan negara Republik Indonesia sebagai negara demokrasi muda yang hampir berusia 74 tahun. Lalu bagaimana keadaan demokrasi Indonesia saat ini?
    May 25, 2019

    Politik: Seni Berpikir Kritis Bukan Apatis

    Ini akan terdengar sebagai suatu pembuka bacaan yang klise, namun kata ‘Politik’ sudah menjadi bagian dari makanan sehari-hari kita sebagai masyarakat Indonesia. Namun, apakah Politik itu menjadi asupan yang kita santap dengan penuh antusiasme?