Blog

September 30, 2023

Mengingat Peristiwa 1965: Jalan Terjal Mencari Keadilan

Peristiwa pelanggaran HAM berat 1965 merupakan salah satu catatan sejarah paling kelam di Indonesia. Sampai saat ini, negara belum menunjukkan upaya politik yang serius untuk mengadili para pelaku. Penyintas dan keluarganya pun masih berjuang mencari keadilan sambil merawat ingatan demi mengenang korban serta meregenerasi narasi sejarah kelam itu kepada generasi muda.
September 20, 2023

Bersiasat di Tengah Kabut Asap: Polusi dan Bisnis Udara Bersih di Indonesia 

Pemberitaan mengenai masalah polusi udara di Indonesia masih terpusat di Jakarta. Padahal, daerah-daerah lain, seperti Kalimantan, juga mengalami masalah polusi yang serius akibat kebakaran hutan dan lahan. Situasi itu juga membuat pelaku usaha mengkomodifikasi udara bersih lewat teknologi alat pembersih udara.
September 4, 2023

Filsafat Kausalitas dalam Perspektif Al-Ghazali dan Hume: Sebuah Perbandingan

Hubungan sebab-akibat atau kausalitas merupakan bentuk pemikiran filsafat yang telah memberikan banyak kontribusi pada perkembangan ilmu pengetahuan. Cara berpikir filsafat ini mendapatkan kritik dari para pemikir filsafat besar, seperti Al-Ghazali dan Hume.
August 17, 2023

Menggagas Serikat Pekerja Kampus

Menjadi anggota serikat pekerja diharapkan mampu meningkatkan posisi tawar pekerja kampus dalam menegosiasikan perbaikan kondisi kerjanya. Pekerja akademik di Indonesia penting memperjuangkan hal itu mengingat kondisi pekerjaan mereka yang masih buruk.
August 7, 2023

Kedewasaan itu Diperoleh atau Dipelajari?: Sekilas tentang Metakognisi

Media sosial yang awalnya diciptakan untuk mempermudah komunikasi jarak jauh, sekarang justru rentan menjadi arena adu mulut. Fenomena seperti itu memiliki keterkaitan dengan tingkat kedewasaan seseorang.
July 31, 2023

Islam dan Tubuh-tubuh Queer: Jendela ke Pemikiran Religius yang Ramah Queer

Banyak muslim yang tanpa ragu dan malu menyerukan kebencian terhadap komunitas queer atau LGBTQIA+ (lesbian, gay, biseksual, transgender, queer/questioning, aseksual, dan yang lainnya). Kebencian yang bermula dari perbedaan paham ini kemudian membentuk sistem yang diskriminatif, melembaga, dan sering digunakan sebagai alat politik identitas. Alhasil, marginalisasi dan kriminalisasi terhadap kelompok queer pun merajalela.
July 25, 2023

Ruang Berbagi: Siasat Sektor Informal dalam Perebutan Kuasa Ruang-ruang Kota

Ruang yang terdiri dari perkalian panjang, lebar dan tinggi ternyata dapat dimiliki dan diperjualbelikan. Melalui mekanisme rumit klaim kepemilikan yang diakui oleh otoritas yang dianggap memiliki kuasa, seperti negara atau organisasi masyarakat, ruang tidak hanya menjadi sebuah komoditas, melainkan juga satuan sumber daya sosial, ekonomi dan budaya yang mengalami proses domestika
July 21, 2023

Tur Jalan Kaki: Alternatif Wisata Murah Masyarakat Kota

Tur jalan kaki, ke mana pun rutenya, bertujuan untuk memperluas wawasan peserta mengenai sejarah, keberagaman agama, kuliner, dan kehidupan masyarakat di sekitar lokasi. Mengajak lebih banyak orang berwisata sambil jalan kaki juga dapat memantik kesadaran dan menunjukkan pada mereka bahwa pejalan kaki di Indonesia, khususnya di kota-kota besar, masih punya segudang masalah soal pembangunan infrastruktur dasar yang belum memadai.
July 14, 2023

Lagu Lawas dan Harmoni Antargenerasi

Walaupun kaitan antara musik dan kelancaran dialog antargenerasi belum terlihat begitu mencolok, saya terka musik punya daya yang besar dan berarti untuk memperlancar hubungan itu. Indonesia bisa berstrategi melalui lagu lawas sebagai pemantik nostalgia dan komunikasi.
July 11, 2023

Urbanisme Gay di Kota Besar: Jakarta sebagai Gay Community Zone

Di kota besar Indonesia seperti Jakarta, kelompok gay lebih terbuka mengekspresikan diri karena karakter masyarakatnya yang relatif toleran dan ditunjang oleh beragam fasilitas untuk mendukung berbagai kegiatan. Apa yang menyebabkan fenomena ini?
June 30, 2023

Ketika Nakes Melawan dan Alasan Perlunya Menunda RUU Kesehatan

Pada Mei 2023, Partai Buruh, Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia (YLKI), dan ribuan anggota organisasi profesi di bidang kesehatan, seperti Ikatan Dokter Indonesia (IDI), Ikatan Bidan Indonesia (IBI), dan Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI), berunjuk rasa di depan kantor Kementerian Kesehatan. Mereka menuntut penghentian pembahasan Rancangan Undang-Undang Kesehatan (RUU Kesehatan).
June 26, 2023

Habitus dan Agensi Ketaatan dalam Kelompok Muslimah Bercadar

Dinamika fenomena agama yang terjadi di kalangan masyarakat tidak dapat dilepaskan dari berbagai peristiwa yang muncul dan memengaruhi kehidupan sehari-hari. Terkait praktik pemakaian jilbab di kalangan Muslimah, preferensi individu tidak dapat dimaknai sebagai bentuk ketaatan Muslimah dalam menutup auratnya belaka.
June 20, 2023

Nasib Pekerja Akademik di Kabupaten

Untuk menentukan sejauh mana langkah-langkah implementasi harus diambil, kemajuan aksi iklim dan komitmen dari berbagai negara merupakan pertanyaan penting yang sebelumnya perlu dijawab.  Sayangnya, laporan State of Climate Action 2022 yang ditulis oleh World Resources Institute menunjukkan bahwa kemajuan aksi iklim tidak sejalan dengan target tahun 2030.
May 9, 2023

COP 27: Aksi dan Pendanaan Iklim

Untuk menentukan sejauh mana langkah-langkah implementasi harus diambil, kemajuan aksi iklim dan komitmen dari berbagai negara merupakan pertanyaan penting yang sebelumnya perlu dijawab.  Sayangnya, laporan State of Climate Action 2022 yang ditulis oleh World Resources Institute menunjukkan bahwa kemajuan aksi iklim tidak sejalan dengan target tahun 2030.
September 13, 2022

NFT untuk Seniman Lokal Braga

Seniman merupakan salah satu profesi yang mengalami permasalahan ekonomi. Salah satu dampak yang dirasakan adalah sulitnya melakukan transaksi dan hilangnya media apresiasi yang biasanya mengharuskan interaksi secara langsung antara seniman dan para penikmat seni. Namun, hal tersebut dapat teratasi dengan digitalisasi komunikasi dan transaksi barang dan jasa, seperti dengan kehadiran NFT.
September 6, 2022

Motif Psikologis atau Sosiologis? Sekilas Tipologi Bunuh Diri ala Emile Durkheim

Salah satu studi yang ditekuni Emile Durkheim adalah tipologinya mengenai fenomena bunuh diri. Baginya, bunuh diri merupakan sebuah persoalan kompleks yang dapat disebabkan oleh berbagai macam motif, baik dipandang dari sudut psikologi maupun sosiologi. 
August 9, 2022

Pelecehan Seksual: Dampak Relasi Kekuasaan Asimetris

Pelecehan seksual yang terjadi di pesantren dilatarbelakangi oleh banyak faktor. Mulai dari relasi kuasa yang asimetris hingga nilai simbolik yang memudahkan pelaku untuk bertindak keji. Sebagai langkah preventif, kita perlu mempertimbangkan segala motif tindakan orang lain yang berpotensi memengaruhi diri kita. Karena, banyaknya tindak kriminal tidak berarti mengurung diri.
August 1, 2022

Pesantren: Wadah Pencetak Agamawan atau Wadah Pelecehan Seksual?

Santri yang kerap kali dianggap sebagai objek dan komoditas akhirnya menjadi korban pelecehan seksual yang oknumnya adalah para pengasuh pesantren. Untuk melancarkan tindakannya, para pelaku menjual agama atau memakai nilai agama. Pelecehan seksual yang terjadi dengan modus mengamalkan nilai dan ajaran agama bisa saja disebut dengan “menjual agama” atau seperti yang dikatakan oleh Karl Marx: “Agama adalah candu bagi masyarakat.”